Launching Platform VisitDairi.com Resmi Diperkenalkan

Pemerintah Kabupaten Dairi resmi meluncurkan VisitDairi.com, sebuah platform digital yang dirancang sebagai pintu gerbang utama informasi pariwisata Dairi. Peluncuran ini menjadi langkah strategis dalam memperkuat promosi destinasi daerah melalui kanal digital yang lebih modern, cepat, dan mudah diakses. Platform